Berita

Pertemuan dengan Perwakilan DVN Belanda

Blog Single
Pada, Senin - Selasa, 25 - 26 Februari 2019 bertempat di STTA Lawang, Sinode GKT kembali mengadakan pertemuan dengan Badan Misi dari Belanda (DVN) yang diwakili oleh Mr. Nico Zwemstra. Dalam pertemuan kali ini juga dihadiri oleh beberapa Departemen GKT antara lain Departemen Dogma, Departemen Misi, Ketua STTA Lawang dan Yayasan Kristen Aletheia Indonesia.
Kiranya melalui pertemuan ini dapat meningkatkan kerjasama antara DVN dan Sinode GKT, Tuhan memberkati
Diposting Oleh : Kantor Sinode

Lainnya :

Mission Trip & Live KPR Sinai di PPI Mimbo

Mission Trip & Live KPR Sinai di PPI Mimbo

KPR Sinai "Joshua Community" kembali mengadakan Mission Trip dan Live In pada Jumat - Minggu, 1 - 3 Juni 2018 di GKT PPI Mimbo.
Baca lebih lanjut
Penahbisan Ev. Hendry

Penahbisan Ev. Hendry

Pujisyukur kepada Tuhan, karena pada Minggu 6 September 2020 BP Sinode GKT melaksanakan proses penahbisan penginjil kepada Sdr. Hendry. Penahbisan ini dilaksanakan di GKT Jemaat III Malang dan dilayan...
Baca lebih lanjut
Upacara Emeritus & Serah Terima Jabatan GKT Ekklesia

Upacara Emeritus & Serah Terima Jabatan GKT Ekklesia

Puji syukur kepada Tuhan karena Pdt. Agus Prihantoko telah melayani di lingkungan GKT hingga memasuki emeritus sebagai hamba Tuhan GKT pada Minggu, 5 September 2021. Ibadah emeritus Pdt. Agus Prihanto...
Baca lebih lanjut